Jumat, 23 September 2011

kehidupan sementara (the life while)


mama !!!!
sayang, mama sibuk ,. selalu kata sibuk yang didengar siti ,..
siti adalah bocah berusia  9 tahun selama hidupnya ia merasa sepi karena ibunya selalu sibuk dengan pekerjaannya sebagai bisnisgirl ,juga ayahnya , ayahnya seorang direktur di salah satu perusahaan terkemuka di asia wajar bila tidak ada waktu untuk memperhatikan bahkan menjaga siti layaknya orang tua pada hakikat semestinya, sehari hari siti ditemani mbok aminah yaitu pembantu dirumahnya , mbok aminah sangat perhatian dengan siti ia sudah menganggap siti sebagai cucunya yang sangat ia sayangi , siti pun juga sangat menyayangi mbok aminah ia merasa hanya mbok aminah yang perhatian dengannya ,yang sering bertatap muka dengannya juga tertawa bercanda dengannya ,.

hari itu... di meja makan
''ma aq mau 1 kali saja dalam hidupku mandi dengan mama'' ??? ungkap siti,

''sayang,.. mama sibuk sekali hari ini '' ! kamu kan sudah 9thun kalau mau dimandiin sama mbok minah aja yah ,.. jawab mama siti

aku mau 1 kali saja ma ,. please..

ngaak bsa mama harus pergi hari ini ada yang harus mama urus, hari ini kan kamu sekolah !! mandi dengan mbok minah aja ,. okkey i love you sayang

dengan perasaan luluh siti hanya bisa mengangis tanpa mengucap sepatah kata dari bibirnya , akhirnya ia mandi sendiri.kemudian ia berangkat ke sekolah dengan mobil yang di kendarai oleh sopir ayahnya tiba-tiba di belokkan menuju sekolah  ada mobil pick up melaju kencang saat membelok ,disitulah terjadi sebuah peristiwa besar , mobil siti terhempas akibat tekanan yang di berikan oleh mobil pick up dan BUURRR!! mobil siti meledak dan terbakar tanpa tersisa , siti pun tewas dalam tragedi tersebut ,.. orang orang sekitar yang mengetahui kejadian itu langsung menghubungi mbok aminah. seketika itu tanpa diam mbok aminah menghubungi mama siti yang sedang asyik-asyiknya bekerja , mendengar itu mama siti langsung drop pingsan tak sadarkan diri sekitar 1/2 jam ,
  setelah sadarkan diri mama siti menangis tersedu-sedu menangisi apa yang terjadi sebelumnya ,akhirnya mama siti memandikan jenazah siti yang sudah tak terkenali akibat ledakan di mobilnya. mama siti sangat menyesal dengan apa yang telah terjadi , tapi yang sudah terjadi tak bisa di kembalikan lagi semua ada di tangan Allah SWT,.. bersabarlah kita sebagai makhluknya SO HIDUP HANYA SEMENTARA, MANFA'ATKANLAH OKKE

Tidak ada komentar:

Posting Komentar